Jumat, 05 Februari 2016

PURI SARAS IN TRAVELLING

PURI SARAS GOES TO KLATEN

Pada 26 Desember, anggota Puri Saras mengadakan travelling ke Klaten dalam rangka menghadiri dan mendukung dalam doa pernikahan perawat kami.
Pada malam hari, kami menghadiri Resepsi Pernikahan yang diselenggarakan dengan baik.
Kami segenap anggota Puri Saras mendoakan agar pernikahan langgeng dan dikaruniai putra putri

TAHUN BARU 2016, WE ARE READY

TAHUN BARU SEMANGAT BARU!
Itulah yang menjadi semangat kami. Di tahun 2016 ini, berbagai resolusi kami canangkan!
 Kami ingin maju bersama! Kami ingin semangat bersama! Kami adalah Puri Saras!

Puri Saras mengadakan beberapa kegiatan membangun yang memajukan para murid untuk mengisi keseharian murid secara teratur, kontinyu, dan berkelanjutan. "Murid" disematkan ke masing masing anggota Puri Saras, yang memiliki arti mau belajar senantiasa dan naik kelas ke tingkat yang lebih tinggi. 
Kegiatan terbagi dalam 3 bagian besar:
1. Fun
2. Intelegency
3. Productive

Fun (noun)
Kelas yang membangkitkan keceriaan bagi para murid sehingga hidup menjadi lebih berwarna

Intelegency (adj)
Kelas yang mengasah otak dan watak para murid sehingga diharapkan bisa berpikir jernih dan mengembangkan inner beauty yang ada.

Productive (adj)
Kelas yang membangkitkan jiwa wirausaha para murid sehingga bisa menghasilkan.

Tertarik?
Berminat?
Mari belajar bersama di Puri Saras dalam Program Day Care. 
Di sana para murid belajar dari pk. 08.00-17.00 dengan pengawasan dan pengarahan dari perawat dan dokter sekaligus terapis yang terpercaya.
Murid dalam Program Day Care juga diperbolehkan menginap jika menginginkan.
Contact person: Innawati (0858790817)

NEXT: 
13th Gathering Party on Februari 2016: GONG XI FA CAI
keep on this page!
For those who want to feel the joy and happiness, please be our member too..



 Produksi Telur Asin
 Produksi Resoles
 FUN with DRAWING
Produksi Coklat Valentine

Film about us